Accreditation
Vol. 4 No. 2b (2022): EDISI PROSIDING WEBINAR NASIONAL DAN DISEMINASI HASIL PENELITIAN “PERAN KOMPLEMENTER DAN ENTERPRENEUR DI MASA PANDEMI COVID – 19”
Negara-negara di Afrika, Asia, dan Amerika Latin menggunakan obat herbal sebagai pelengkap pengobatan primer yang mereka terima. Bahkan (WHO) merekomendasikan penggunaan obat tradisional termasuk herbal dalam pemeliharaan kesehatan masyarakat, pencegahan, dan pengobatan penyakit, terutama untuk penyakit kronis, penyakit degenerative, dan kanker. WHO juga mendukung upayaupaya dalam peningkatan keamanan dan khasiat dari obat tradisional. Pengobatan komplementer merupakan suatu fenomena yang muncul saat ini
diantara banyaknya fenomena-fenomena pengobatan non konvensional yang lain, seperti pengobatan dengan ramuan atau terapi herbal, akupunktur, dan bekam. Definisi CAM (Complementary and Alternative Madacine) suatu bentuk penyembuhan yang bersumber pada berbagai system, modalitas dan praktek kesehatan yang didukung oleh teori dan kepercayaan. Pada saat ini, belum semua masyarakat mengetahui dan memahami terkait terapi komplementer khususnya di wilayah kota dan kabupaten Tasikmalaya. Atas dasar pemikiran tersebut kami kemudian berusaha menyediakan ruang untuk berbagi ilmu dan diseminasi hasil penelitian bagi mahasiswa,dosen dan praktisi sebagai media untuk meningkatkan pengetahuan dengan topik “Peran Komplementer dan Enterpreneur di Masa Pandemi Covid 19”
Articles
-
Penerapan Jus Semangka Untuk Menurunkan Tekanan Darah Pada Pasien Hipertensi Di Kampung Tamansari Rt 01 Rw 07 Kelurahan Mandalahayu
- PDF  Views: 1560  Downloads: 1593
-
PENERAPAN RENDAM KAKI AIR HANGAT TERHADAP PENURUNAN TEKANAN DARAH PADA PASIEN HIPERTENSI DI RT 001 RW 002 DESA LEUWIBUDAH WILAYAH KERJA PKM SUKARAJA
- PDF  Views: 2086  Downloads: 2095
-
PENERAPAN RELAKSASI BENSON TERHADAP PASIEN HIPERTENSI DI DESA SUKAPADA KECAMATAN PAGERAGEUNG
- PDF  Views: 1625  Downloads: 1482
-
PENERAPAN JUS TOMAT TERHADAP PENURUNAN TEKANAN DARAH PADA PASIEN HIPERTENSI
- PDF  Views: 2241  Downloads: 2521
-
PEMANFAATAN KLINIK VCT OLEH KELOMPOK BERESIKO DAN FAKTOR-FAKTOR YANG BERHUBUNGAN
- PDF  Views: 176  Downloads: 283
-
PENERAPAN JUS MENTIMUN TERHADAP PENURUNAN TEKANAN DARAH PADA PASIEN HIPERTENSI DI WILAYAH PUSKESMAS PEMBANTU SUKAMENAK
- PDF  Views: 1395  Downloads: 2225
-
PENERAPAN RELAKSASI OTOT PROGRESIF TERHADAP TEKANAN DARAH PADA KLIEN HIPERTENSI DI SUKAMAJUKALER KOTA TASIKMALAYA
- PDF  Views: 1260  Downloads: 864
-
PENERAPAN RANGE OF MOTION (ROM) TERHADAP KEKUATAN OTOT PADA Ny. T PASCA STROKE DI PASEH KOTA TASIKMALAYA
- PDF  Views: 810  Downloads: 1203
-
PENERAPAN BAWANG PUTIH TERHADAP PENURUNAN TEKANAN DARAH PADA PASIEN HIPERTENSI DI PERUM ARJAMUKTI RT 002/007 BLOK D3 NO. 22
- PDF  Views: 1631  Downloads: 2185
-
PENERAPAN JUS SEMANGKA TERHADAP PENURUNAN TEKANAN DARAH PADA PASIEN HIPERTENSI
- PDF  Views: 128  Downloads: 1590
-
PENERAPAN TERAPI REBUSAN DAUN SALAM TERHADAP PENURUNAN TEKANAN DARAH PADA PASIEN HIPERTENSI DI RT 001 RW 004 DESA JAYARATU WILAYAH KERJA PKM SARIWANGI
- PDF  Views: 22397  Downloads: 3238
-
PEMBERIAN REBUSAN DAUN SALAM TERHADAP PENURUNAN TEKANAN DARAH PADA TN.J DENGAN HIPERTENSI
- PDF  Views: 217  Downloads: 2183
-
PENERAPAN JUS SEMANGKA TERHADAP PENURUNAN TEKANAN DARAH PADA PASIEN HIPERTENSI
- PDF  Views: 262  Downloads: 1090
-
PENGARUH KOMPRES JAHE (ZINGIBER OFFICINALE) TERHADAP PENURUNAN NYERI SENDI PADA LANSIA DENGAN OSTEOARTHRITIS
- PDF  Views: 355  Downloads: 2636
-
PENERAPAN JUS SEMANGKA TERHADAP PENURUNAN TEKANAN DARAH PADA PASIEN HIPERTENSI DI DESA SUKAKARSA
- PDF  Views: 57  Downloads: 826
-
HUBUNGAN TINGKAT PENGETAHUAN DENGAN PENYEBARAN COVID 19 DI DESA PRINGSEWU SELATAN KECAMATAN PRINGSEWU TAHUN 2021
- PDF  Views: 31  Downloads: 88
-
PENERAPAN TERAPI REBUSAN AIR DAUN ALPUKAT TERHADAP PENURUNAN TEKANAN DARAH PADA PASIEN HIPERTENSI DI RT 005 RW 012 DESA KARANGNUNGGAL
- PDF  Views: 411  Downloads: 2011
-
PENERAPAN JUS MENTIMUN UNTUK MENURUNKAN TEKANAN DARAH PADA PASIEN HIPERTENSI
- PDF  Views: 2922  Downloads: 3274
-
PEMBERIAN AIR KELAPA HIJAU TERHADAP PENURUNAN NYERI DISMENORE PADA REMAJA PUTRI DI WILAYAH KERJA PUSKESMAS MANGKUBUMI KOTA TASIKMALAYA
- PDF  Views: 254  Downloads: 1543
-
PENERAPAN REBUSAN DAUN SALAM TERHADAP PENURUNAN TEKANAN DARAH PADA PASIEN HIPERTENSI DI WILAYAH KERJA PUSKESMAS PANCATENGAH
- PDF  Views: 308  Downloads: 1385
-
PENERAPAN JUS BELIMBING TERHADAP PENURUNAN TEKANAN DARAH PADA PASIEN HIPERTENSI DI RT 004 RW 015 CINUNUK
- PDF  Views: 117  Downloads: 2720
-
PENERAPAN JUS TOMAT TERHADAP PENURUNAN TEKANAN DARAH PADA PASIEN HIPERTENSI DI RT 001 RW 002 DESA GUNUNG MANGRI WILAYAH KERJA PKM CIBEUREUM
- PDF  Views: 69  Downloads: 1516
-
PENERAPAN REBUSAN DAUN SALAM UNTUK MENURUNKAN TEKANAN DARAH PADA PENDERITA HIPERTENSI DI DESA PASIRLAJA
- PDF  Views: 2711  Downloads: 17938
-
HUBUNGAN TINGKAT PENGETAHUAN DENGAN PENYEBARAN COVID 19 DI DESA PRINGSEWU SELATAN KECAMATAN PRINGSEWU TAHUN 2021
- PDF  Views: 25  Downloads: 61
-
PENGARUH PIJAT KAKI (FOOT MASSAGE) TERHADAP KUALITAS TIDUR
- PDF  Views: 1012  Downloads: 1038
-
GAMBARAN KETAHANAN PSIKOLOGIS REMAJA DI ERA PANDEMI COVID-19
- PDF  Views: 45  Downloads: 396
-
PENGARUH TERAPI HUMOR DENGAN VIDEO KOMEDI TERHADAP PENURUNAN TEKANAN DARAH PADA PASIEN HIPERTENSI PRIMER
- PDF  Views: 79  Downloads: 481
-
DUKUNGAN KELUARGA DAN PERSONAL HYGIENE PADA PASIEN STROKE DI RUMAH SAKIT MITRA HUSADA PRINGSEWU
- PDF  Views: 141  Downloads: 1575