Eksplorasi Integrasi Budaya Daerah Dalam Pembelajaran Matematika Di UPT SPF SDN 233 Dampang Kec. Gantarang Kab. Bulukumba

Authors

  • Nurhanah Universitas Muhammadiyah Makassar, Jln. Sultan Alauddin No. 259 Makassar
  • Agustan S Universitas Muhammadiyah Makassar, Jln. Sultan Alauddin No. 259 Makassar
  • Sulfansyah Universitas Muhammadiyah Makassar, Jln. Sultan Alauddin No. 259 Makassar

DOI:

https://doi.org/10.35568/naturalistic.v8i1.3181

Keywords:

Eksplorasi, Integrasi, Budaya, Matematika

Abstract

Perkembangan ilmu pengetahuan dan teknologi (IPTEK) yang semakin pesat telah membawa implikasi perubahan dalam dunia pendidikan. Tujuan penelitian ini adalah (1) Untuk mengetahui bagaimana mengintegrasikan nilai budaya Siri’ na Pacce ke dalam pembelajaran matematika (2) Untuk mengetahui bagaimana mengintegrasikan nilai budaya abbulosibatang ke dalam pembelajaran matematika (3) Untuk mengetahui bagaimana mengintegrasikan nilai budaya sipakatau ke dalam pembelajaran matematika. Jenis penelitian ini adalah penelitian kualitatif bersifat eksplorasi yang mengungkap secara mendalam aktivitas siswa dan guru, hasil belajar, dan respon siswa dalam pembelajaran matematika terintegrasi dengan budaya daerah Bugis-Makassar. Hasil penelitian Siri’ na Pacce sebagai inti budaya Bugis-Makassar memiliki potensi untuk dapat meningkatkan prestasi belajar siswa. Abbulosibatang” yang merupakan wujud rasa solidaritas yaitu kepedulian sosial siswa semakin meningkat, hubungan antara guru dan siswa semakin harmonis serta terbangun kebersamaan dan kesatuan, sehingga prestasi belajar siswa juga akan meningkat. Siapakatau yang merupakan wujud rasa saling menghargai didalam kelas, yaitu menghargai teman, mendengarkan materi yang disampaikan oleh guru, mengerjakan tugas, sopan, dan patuh kepada guru.

Downloads

Download data is not yet available.

References

Abbas, Irwan. 2013. Pappaseng: Kearifan Lokal Manusia Bugis Yang Terlupakan. Susiohumaniora, Volume 15 No.3.

Abdullah, M. W., Tahir, A., & AR, M. S. (2019). Bisnis Berbasis Kearifan Lokal: Integrasi Siri’ na PacceNa Pacce dan Etika Bisnis Islam. Jurnal Iqtisaduna, 5(2), 229-249.

Akib, Irwan. (2008). Model Pembelajaran Matematika Berbasis Budaya Bugis Makassar.Disertasi.Tidak diterbitkan. Surabaya: Program Pascasarjana Universitas Negeri Surabaya.

Akib, Irwan (2016). The Local Cultural in The interaction of Mathematics Learning at School. IOSR Journal of Mathematics. (IOSR-JM). ISSN: 2278-5728

Alwasilah, et al. 1996. Glossary of educational Assessment Term. Jakarta: Ministry of Education and Culture.

Annisah, S. (2022). Pengembangan Media Video Pembelajaran Pendidikan Karakter Bertema Budaya Sipakatau’Berbasis Luring Di SD Negeri 48 Lappae.

Arends, Richard I. (2008). Learning to Teach Buku Satu Edisi Ketujuh. Yogyakarta:Pustaka Pelajar.

Arifin, Zainal. 2009. Evaluasi Pembelajaran. Bandung: PT Remaja Rosdakarya.

Arikunto, S & Jabar. 2003. Evaluasi Program Pendidikan. Jakarta: Bumi Aksara.

Azizah, M., Sulianto, J., & Cintang, N. (2018). Analisis keterampilan berpikir kritis Siswa sekolah dasar pada pembelajaran matematika kurikulum 2013. Jurnal Penelitian Pendidikan, 35(1), 61-70.

Baharullah, B., & Satriani, S. (2021). PENGEMBANGAN MODEL PEMBELAJARAN MATEMATIKA BERBASIS BUDAYA A'BULO SIBATANG. Delta: Jurnal Ilmiah Pendidikan Matematika, 9 (2), 175-190.

Dimpudus, A., & Ding, A. C. H. (2019). Eksplorasi Etnomatematika pada Kebudayaan Suku Dayak Sebagai Sumber Belajar Matematika di SMP Negeri 1 Linggang Bigung Kutai Barat. Primatika: Jurnal Pendidikan Matematika, 8(2), 111-118.

Gie, The Liang, 1999., Filsafat Matematika. Yayasan Studi Ilmu dan Teknologi, Yogyakarta.

Haerani, N., Wawo, A., & Suhartono, S. (2021). TINJAUAN FILOSOFI A’BULO SIBATANG DALAM PENCEGAHAN FRAUD. ISAFIR: Islamic Accounting and Finance Review, 2(2), 221-238.

Herlin, H., Nurmalasari, A., Wahida, W., & Mamonto, M. A. W. W. (2020). Eksplorasi Nilai-Nilai Sipakatau Sipakainge Sipakalebbi Bugis Makassar Dalam Upaya Pencegahan Sikap Intoleransi. Alauddin Law Development Journal, 2(3), 284-292.

Kaharuddin, A., & Syahrir, N. (2020). Implementasi Budaya Sipakatau, Sipakalebbi, Sipakainge dalam Meningkatkan Hasil Belajar Matematika SMA. Jurnal Kiprah, 8(2), 84-90.

Lestari, A., & Marup, M. (2020). Efektivitas Pembelajaran Matematika Melalui Model Berbasis Budaya Bugis-Makassar Siswa Kelas VIII SMP. SIGMA: Jurnal Pendidikan Matematika, 12(2), 133-147.

Marpaung, J. (2007). Matematisasi Horizontal dan Matematisasi Vertikal. Jurnal Pendidikan Matematika Vol.1, No.1 Januari 2007. PPs UNSRI.

Ma’rup. 2012. Pembelajaran Matematika Berbasis Budaya Bugis-Makassar Di Kelas V Sd Negeri No. 141 Pakka Kabupaten Sinjai. Jurnal Keguruan dan Ilmu pendidikan FKIP Unismuh Makassar, Volume 1 No. 2.

Ma’ruf (2014). Pembelajaran Matematika Berbasis Budaya Bugis Makassare di Kelas V SD Negeri 141 Pakka Kabupaten Sinjai. Jurnal Keguruan dan Ilmu Pendidikan FKIP Unismuh Makassar, Volume 1 No. 2 Desember 2014

Mukhlis. (2005). Pembelajaran Matematika Realistik untuk Materi Pokok Perbandingan di Kelas VII SMP Negeri 1 Pallangga. Tesis. Tidak Diterbitkan. Surabaya:Program Pascasarjana Universitas Negeri Surabaya

Moleong L.J. 2013. Metode Penelitian Kualaitatif. Remaja Rosdakarya: Bandung.

__________ 2017. Metode Penelitian Kualitatif. Edisi Revisi. PT. Remaja Rosdakarya: Bandung.

Mulyasa, E. (2011). Manajemen Pendidikan Karakter. Jakarta: Bumi Aksara.

Mursidin, M., Arif, T., & Muslimin, A. (2022). Penanaman Nilai-Nilai Sosial Siswa MI Muhammadiyah melalui Pembelajaran IPS Terintegrasi dengan Konsep Nilai Sosial Budaya Makassar. Gema Wiralodra, 13(2), 616-626.

Nurmuslimah, H. (2020). Peningkatan Prestasi Belajar Siswa pada Mata Pelajaran Matematika Menggunakan Pendekatan Soal Berbasis Kebudayaan Islam dan Computational Thinking. In Prosiding SI MaNIs (Seminar Nasional Integrasi Matematika dan Nilai-Nilai Islami) (Vol. 3, No. 1, pp. 078-084).

Nurwahyuni, N. (2015). Eksplorasi Perkuliahan Program Linear Berbasis Budaya Bugis Makassar Pada Mahasiswa Program Studi Pendidikan Matematika. SIGMA: Jurnal Pendidikan Matematika, 7(2), 92-107.

Rahim, H.A. Rahman, 1992., Nilai-Nilai Utama Kebudayaan Bugis.Hasanuddin University Press, Ujung Pandang

Rahmawati. 2015. Integrasi Nilai Budaya Siri’ na Pacce dan Passe/Pacce Masyarakat Bugis-Makassar Dalam Pembelajaran IPA.Jurnal Pendidikan Nusantara Indonesia,Vol. 1, No. 1.

Royani, M. (2015). Membangun kepribadian dengan nilai-nilai pendidikan matematika. Math Didactic: Jurnal Pendidikan Matematika, 1(1), 23-32.

Sagala, Syaiful. 2010. Konsep dan Makna Pembelajaran. Bandung: Alfabeta.

Soedjadi, R. (1999). Kiat Pendidikan Matematika di Indonesia Konstatasi Keadaan Masa Kini Menuju Harapan Masa Depan.Direktorat Jenderal Pendidikan Tinggi Departemen Pendidikan Nasional.

Sugiyono. 2016. Metode Penelitian Kuantitatif, Kualitatif dan R&D. Bandung: PT Alfabet

Susanto, H. A. (2012). Nilai matematika dan pendidikan matematika dalam pembentukan kepribadian. Jurnal Pendidikan dan Pembelajaran (JPP), 19(1), 116-124.

Susilo, Frans, 1998, “Matematika yang Manusiawi” dalam Sumaji, dkk. Pendidikan Sains yang Humanitis. Penerbit Kanisius dan Universitas Dharma, Yogyakarta.

Syarif, Erman, et al. "Integrasi nilai budaya etnis Bugis Makassar dalam proses pembelajaran sebagai salah satu strategi menghadapi era masyarakat ekonomi ASEAN (MEA)." Jurnal Teori Dan Praksis Pembelajaran IPS 1.1 (2016): 13-21.

Wahyuni, A., Aji, A., Tias, W., & Sani, B. (2013). Peran Etnomatematika dalam Membangun Karakter Bangsa: Penguatan Peran Matematika Dan Pendidikan Matematika Untuk Indonesia Yang Lebih Baik, 1, 111-118.

Zubaedi. (2011). Desain Pendidikan Karakter: Konsepsi dan Aplikasinya dalam Lembaga Pendidikan. Jakarta: Kencana.

Downloads

Published

2023-10-31

How to Cite

Nurhanah, N., S, A., & Sulfansyah, S. (2023). Eksplorasi Integrasi Budaya Daerah Dalam Pembelajaran Matematika Di UPT SPF SDN 233 Dampang Kec. Gantarang Kab. Bulukumba. Naturalistic: Jurnal Kajian Dan Penelitian Pendidikan Dan Pembelajaran, 8(1), 64–72. https://doi.org/10.35568/naturalistic.v8i1.3181