KEMAMPUAN BERBICARA ANAK DI TK PERTIWI DESA RAJABASA LAMA KECAMATAN LABUHAN RATU KABUPATEN LAMPUNG TIMUR
DOI:
https://doi.org/10.35568/earlychildhood.v5i2.1060Abstract
ABSTRAK
Penelitian ini dilatarbelakangi oleh kurangnya kemampuan berbicara anak dalam menjawab pertanyaan yang diberikan oleh guru serta ketidakmampuan anak dalam menceritakan kembali isi cerita yang telah didengarnya secara sederhana. Tujuan Penelitian ini adalah untuk meningkatkan keterampilan berbicara pada anak kelompok A di TK Pertiwi Desa Rajabasa Lama. Subjek penelitian ini sebanyak 15 anak. Teknik pengumpulan data yang digunakan adalah observasi (lembar observasi), wawancara (kisi-kisi wawancara untuk guru), dan dokumentasi (catatan catatan selama proses kegiatan berlangsung, gambar atau foto, dan RKH). Teknik analisis data dilakukan secara deskriptif kuantitatif. Kemampuan berbicara anak mencapai 48,14% dan terjadi penurunan skor yang didapat mencapai 6,67%. Guru memberikan motivasi dan reward berupa “Tanda Bintang” kepada anak yang memiliki peningkatan dalam belajar.
Kata kunci: kemampuan berbicara, anak usia dini,
Downloads
Downloads
Published
Issue
Section
License
Copyright Notice
Early Childhood Journal is an Open Access Journal. The authors who publish the manuscript in this journal agree to the following terms:
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial-ShareAlike 4.0 International License.
Privacy Statement
The names and email addresses entered in this journal site will be used exclusively for the stated purposes of this journal and will not be made available for any other purpose or to any other party. Early Childhood allows the author(s) to hold the copyright and to retain publishing rights without restrictions.