PENGARUH MODEL PEMBELAJARAN CREATIVE PROBLEM SOLVING (CPS) TERHADAP HASIL BELAJAR PESERTA DIDIK PADA KONSEP JAMUR
DOI:
https://doi.org/10.35568/naturalistic.v4i1.310Keywords:
Creative Problem Solving (CPS); Jamur; Hasil BelajarAbstract
Penelitian ini dilakukan dengan tujuan untuk mengetahui pengaruh model creative problem solving (CPS) terhadap hasil belajar peserta didik pada konsep Jamur di kelas X SMA Negeri 1 Manonjaya tahun ajaran 2018/2019. Penelitian ini dilaksanakan pada bulan Desember 2017 sampai dengan bulan September 2018 di SMA Negeri 1 Manonjaya. Metode yang digunakan pada penelitian ini adalah true exsperimental design. Populasi dalam penelitian ini adalah seluruh kelas X IPA SMA Negeri 1 Manonjaya sabanyak tujuh kelas dengan jumlah peserta didik 215 orang. Sampel penelitian di kelas X IPA 4 sebanyak 31 orang peserta didik sebagai kelas eksperimen dan di kelas X IPA 1 sebanyak 31 orang peserta didik sebagai kelas kontrol di SMA Negeri 1 Manonjaya. Sampel diambil dengan teknik cluster random sampling. Instrumen yang digunakan dalam penelitian ini adalah tes hasil belajar peserta didik pada konsep Jamur. Tes ini berupa pilihan majemuk sebanyak 42 butir soal dengan lima option. Teknik analisis data yang digunakan adalah uji t dengan taraf nyata ? = 0,05. Berdasarkan hasil penelitian dapat disimpulkan bahwa ada pengaruh model pembelajaran Creative Problem Solving (CPS) terhadap hasil belajar peserta didik pada konsep jamur dikelas X SMA N 1 Manonjaya tahun ajaran 2018/2019.
Downloads
Downloads
Published
Versions
- 2020-07-06 (2)
- 2019-10-31 (1)
How to Cite
Issue
Section
License
Copyright (c) 2019 NATURALISTIC : Jurnal Kajian Penelitian Pendidikan dan Pembelajaran
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.
Copyright of Journal Naturalistic : Jurnal Kajian Penelitian Pendidikan dan Pembelajaran (e-ISSN:2548-8589, p-ISSN:2528-2921).
Open Access Policy
This journal provides immediate open access to its content on the principle that making research freely available to the public supports a greater global exchange of knowledge.
This journal is open access journal which means that all content is freely available without charge to users or / institution. Users are allowed to read, download, copy, distribute, print, search, or link to full text articles in this journal without asking prior permission from the publisher or author. This is in accordance with Budapest Open Access Initiative.