PENGETAHUAN DAN KECEMASAN IBU HAMIL TRIMESTER I PRIMIGRAVIDA TENTANG KELUHAN PADA KEHAMILAN TRIMESTER I DAN PENANGANANNYA

Authors

  • Meti Patimah Universitas Muhammadiyah Tasikmalaya
  • Ratni N Universitas Muhammadiyah Tasikmalaya

DOI:

https://doi.org/10.35568/bimtas.v1i2.483

Keywords:

Ibu Hamil, Trimester I, Primigravida, pengetahuan, kecemasan

Abstract


Kehamilan adalah periode kritis dalam kehidupan perempuan, selama periode ini, perubahan fisik serta psikologis dan perubahan sosial menjadi sebuah pengalaman bagi wanita hamil. Hal tersebut bisa berdampak pada kecemasan pada ibu hamil, khususnya ibu hamil trimester I primigravida. Tujuan penelitian ini untuk mengetahui hubungan pengetahuan tentang keluhan pada kehamilan trimester I dan
penanganannya dengan kecemasan pada ibu hamil trimester I primigravida, dengan menggunakan pendekatan cross sectional. Subjek dalam penelitian ini adalah ibu hami trimeater I primigravida di wilayah kerja PKM Tamansari Kota Tasikmalaya yang berjumlah 30 orang yang diperoleh secara random. Hail penelitian didapatkan pengetahuan ibu hamil dalam kategori kurang sebesar 83,3%, sedangkan kecemasan ibu hamil berada pada kategori cemas sebanyak 83,3%. Hasil analisis diperoleh nilai p 0,022 (? = 0,05) sehingga Ha diterima. Sehingga dapat disimpulkan bahawa terdapat hubungan pengetahuan tentang keluhan pada kehamilan trimester I dan penanganannya dengan kecemasan pada ibu hamil trimester I primigravida

 

Downloads

Download data is not yet available.

Downloads

Published

2017-09-30

How to Cite

Patimah, M., & N, R. (2017). PENGETAHUAN DAN KECEMASAN IBU HAMIL TRIMESTER I PRIMIGRAVIDA TENTANG KELUHAN PADA KEHAMILAN TRIMESTER I DAN PENANGANANNYA. Jurnal BIMTAS: Jurnal Kebidanan Umtas, 1(2), 7–13. https://doi.org/10.35568/bimtas.v1i2.483