Analisis Problematika Implementasi Kurikulum Merdeka di Sekolah Dasar
DOI:
https://doi.org/10.35568/naturalistic.v7i2.2203Abstract
Latar belakang dari penelitian ini adalah kondisi pendidikan Indonesia yang hingga saat ini belum menemukan jati diri. Perubahan kurikulum terus dilakukan hingga kini tiba pada kurikulum merdeka belajar. Berbagai problematika bahkan mulai dirasakan, terlebih oleh tenaga pendidik yang berperan penting di dalam proses pembelajaran. Penelitian yang dilakukan memiliki tujuan untuk menganalisis berbagai problematika yang ada dalam pengimplementasian kurikulum merdeka di tingkat sekolah dasar. Metode yang dilakukan, yaitu jenis pendekatan kualitatif dan metode deskriptif. Setelah dilakukan penelitian, terlihat bahwa implementasi kurikulum merdeka di sekolah dasar mengalami berbagai problematika, salah satunya ialah kurangnya tingkat pemahaman guru dalam menyusun RPP merdeka belajar. Selain itu, kurangnya inovasi guru dalam mengajar juga menjadi hambatan tersendiri dalam menerapkan kurikulum merdeka belajar.
Downloads
References
Achya, T. (2018). Pursuing Indonesia’s
Limitation in the Digital Era. Munich
Personal RePEc Archive (MPRA),
(99538), 9. https://mpra.ub.unimuenchen.de/id/eprint/99537
Afista, Y., Priyono, A., & Huda, S. A. A.
(2020). Analisis Kesiapan Guru Pai
Dalam Menyongsong Kebijakan
(Studi Kasus Di Mtsn 9 Madiun).
Journal of Educatio n and
Management Studies, 3(6), 53–60.
Ainia, D. K. (2020). “Merdeka Belajar Dalam
Pandangan Ki Hadjar Dewantara Dan
Relevansinya Bagi Pengembangan
Pendidikan Karakter.” Jurnal Filsafat
Indonesia, 3(3), 95–101.
Arsana, I. K. S. (2019). PENGARUH
KETERAMPILAN MENGAJAR GURU
DAN. 6(2), 269–282.
Author 1, Author 2, & Author 3. (2017). Title
article. Seminar Nasional: Jambore
Konseling 3, 00(00), XX–XX.
https://doi.org/10.1007/XXXXXX-XX0000-00
Creswell, J. W. (n.d.). Penelitian Kualitatif
dalam Bidang Pendidikan.
Di, D., Pandemi, M., Astutik, D., & Parahita,
B. N. (2021). Guru Dan Proses
Pendidikan Dalam Pembelajaran. 46–
Downloads
Published
How to Cite
Issue
Section
License
Copyright (c) 2023 Naturalistic: Jurnal Kajian dan Penelitian Pendidikan dan Pembelajaran
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial-NoDerivatives 4.0 International License.
Copyright of Journal Naturalistic : Jurnal Kajian Penelitian Pendidikan dan Pembelajaran (e-ISSN:2548-8589, p-ISSN:2528-2921).
Open Access Policy
This journal provides immediate open access to its content on the principle that making research freely available to the public supports a greater global exchange of knowledge.
This journal is open access journal which means that all content is freely available without charge to users or / institution. Users are allowed to read, download, copy, distribute, print, search, or link to full text articles in this journal without asking prior permission from the publisher or author. This is in accordance with Budapest Open Access Initiative.